Di masa yang serba modern seperti sekarang ini, 'sibuk' telah menjadi bagian yang menyatu pada diri masing-masing individu. Ia seakan-akan menjadi sebuah simbol dalam setiap bagian hidup yang mengisyaratkan bahwa kita memfokuskan apa yang ada di depan, sehingga melupakan apa yang ada di belakang bahkan di sekeliling kita saat ini.
KEMBALI KE ARTIKEL