Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Apakah Benar Peristiwa G30S PKI dengan Pancasila Saling Berkaitan?

9 Oktober 2022   22:22 Diperbarui: 9 Oktober 2022   22:31 164 0
Peristiwa gerakan 30 September 1965 yang dikenal dengan Partai Komunis Indonesia (PKI) atau  G 30 S/PKI merupakan pengkhianatan terbesar terhadap bangsa Indonesia. Oleh karena itu, secara simbolis,  peringatan G 30 S/PKI atau kesaktian Pancasila harus tetap penting untuk membangkitkan kesadaran kolektif masyarakat Indonesia terhadap ancaman terhadap kedaulatan negara.  G 30 S PKI merupakan upaya kudeta oleh PKI untuk menggantikan ideologi Pancasila dengan komunisme.  Karena merupakan ancaman,  baik pemerintah dan masyarakat harus bersatu untuk lebih merevitalisasi ideologi Pancasila.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun