Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Artificial Intelligence untuk Revolusi Penegakan Hukum di Indonesia

7 Juli 2023   10:00 Diperbarui: 7 Juli 2023   10:07 335 1
Teknologi berbasis kecerdasan buatan sangat berkembang pesat dan mempengaruhi setiap bagian dari kehidupan pribadi dan profesional kita, contoh yang paling populer pada saat ini adalah dengan hadirnya Chat-GPT. Hal yang sama juga terjadi pada proses penegakan hukum dan kepolisian di berbagai negara. Personel kepolisian telah menggunakan perangkat lunak untuk pencegahan kejahatan, pengendalian kerumunan, dan pengenalan wajah selama beberapa tahun.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun