Kita semua tahu sampah adalah masalah yang berlarut-larut di negara ini, bahkan di hampir setiap tempat di dunia. Di Indonesia, terdapat sekitar 73 juta ton sampah setiap tahunnya[1]. Jumlah ini sejatinya sangat besar untuk dimanfaatkan. Di Malang, sekelompok pemuda menjalankan program kreatif untuk mengelola sampah berupa Garbage Clinical Insurance (Klinik Asuransi Sampah)