Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud Pilihan

Usaha Sambal Kemasan Melejit di Masa Pandemi

29 Juni 2021   17:29 Diperbarui: 29 Juni 2021   17:56 731 3
Dalam UKM biasanya ada 3 kelompok, yaitu kuliner, craft, dan fashion. Selama pandemi seperti ini untuk craft dan fashion omzetnya turun drastis, dan yang masih bisa bertahan adalah kuliner seperti jajanan dan makanan. Kemudian banyak penjual dan pengrajin yang menyesuaikan keadaan pandemi, seperti membuat masker atau pun beralih ke menjual kuliner dan aneka makanan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun