Menjelang kontestasi lima tahunan pemilihan umum presiden, sejumlah partai politik semakin gencar menentukan arah sikap politiknya. Dinamika yang terjadi mulai menunjukkan kecenderungan arah masing-masing partai politik yang bersaing. Tiga koalisi sudah terbentuk atas segala pertimbangan dan perhitungan politik yang dilakukan setiap partai beserta aktor politik di dalamnya. Namun demikian, praktik politik hari ini semakin mengarah kepada pragmatisme, yakni sebatas cara-cara memenangkan pemilu dengan mengesampingkan identitas ideologis dan idealisme politik.
KEMBALI KE ARTIKEL