Bulu Tangkis Indonesia Menyedihkan di Olimpiade 2024
31 Juli 2024 23:28Diperbarui: 31 Juli 2024 23:3634023
Kini, Indonesia hanya menyisakan dua nomor di Olimpiade. Sebab, empat pemain/pasangan telah tersingkir. Parahnya lagi, keempatnya tersingkir di babak grup, belum sampai babak gugur.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.