Argentina lolos ke semifinal Copa America 2024 setelah mengalahkan Ekuador melalui adu penalti, Jumat (5/7/2024) pagi WIB. Dalam drama adu penalti, kapten dan bintang Argentina Lionel Messi gagal mencetak gol. Tendangan ala Panenkanya hanya membentur mistar gawang.
KEMBALI KE ARTIKEL