Indonesia adalah negara yang kaya akan karakteristik penduduknya yang ditinjau dari suku, ras, agama, budaya, dan bahasa. Adanya keberagaman dan perbedaan ini bukan untuk diperdebatkan, tetapi harus disikapi dengan hidup rukun berdampingan sehingga dapat tercipta keharmonisan antar penduduk. Keragaman yang ada di Indonesia merupakan modal untuk membangun bangsa yang baik, jika hal tersebut tidak disikapi dengan baik, maka akan terdapat potensi terhadap perpecahan bagi Indonesia.
KEMBALI KE ARTIKEL