Mohon tunggu...
KOMENTAR
Sosbud

Mental Health Booming : Kenapa Masih Ada Stigma di Balik Mencari Bantuan Psikologis?

13 September 2024   05:46 Diperbarui: 13 September 2024   05:46 15 1
Dalam beberapa tahun terakhir, isu kesehatan mental semakin menjadi topik yang ramai dibicarakan. Banyak orang mulai menyadari pentingnya menjaga kesehatan mental, sama seperti menjaga kesehatan fisik. Di Indonesia sendiri, aplikasi kesehatan mental, layanan konseling, hingga kampanye kesehatan mental mulai bermunculan. Namun, ada satu hal yang masih menjadi penghalang: stigma. Mengapa di tengah perkembangan positif ini, stigma terkait kesehatan mental tetap ada?

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun