Mendaki gunung merupakan kegiatan olahraga yang terbilang berat, fisik yang prima sangat dibutuhkan dalam pelaksanaannya. Makanan saat pendakian adalah salah satu bekal pendukung asupan kondisi fisik/tubuh dalam pendakian. Terkadang pendaki tidak menyadari hal tersebut, sehingga kurang perhatian terhadap bekal dalam pendakian seperti hanya mengandalkan makanan instan cepat saji, yang paling favorit adalah mie instan.
KEMBALI KE ARTIKEL