Mohon tunggu...
KOMENTAR
Money Pilihan

"Student Loan", Solusi bagi Mahasiswa yang Terkendala Biaya

26 Maret 2018   11:53 Diperbarui: 26 Maret 2018   12:23 896 2
Tidak lama lagi Seleksi Penerimaan Mahasiwa Baru akan di buka. Banyak siswa sekolah berlomba-lomba untuk dapat kuliah di tempat favorit mereka masing-masing. Status "Mahasiswa" hampir setiap tahun ajaran baru masih menjadi hal yang wajib bagi sebagian besar pelajar yang baru lulus SMA. Namun bagi sebagian pelajar lagi masih merasa galau dan sedih setelah lulus SMA. Mereka mempunyai niat untuk melanjutkan studi namun apalah daya, biaya yang sangat besar masih mengahantui orang tua mereka. Umumnya masalah terbesar bukan bagaimana mengeluarkan biaya pada saat masuk pertama kuliah, tapi bagaimana memenuhi kebutuhan harian dan biaya kuliah yang minimal 4 tahun yang di jalani oleh setiap mahasiswa.    

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun