Mohon tunggu...
KOMENTAR
Filsafat

Marxisme dan Islam, Bisakah Menjadi Sintesis Alternatif?

1 Juni 2022   01:32 Diperbarui: 1 Juni 2022   02:40 245 2
Di tengah kebimbangan dunia untuk menemukan titik-titik terang kehidupan, manusia cenderung terjebak ke dalam pusaran ideologi-ideologi hedonisme, utilitarianisme, individualisme, materialisme serta pragmatisme yang begitu deras mengaliri otak otak manusia hingga menyumbat naluri dan akal sehat. Realitas yang sedang terjadi begitu nyata terlihat, bagaimana manusia dipaksa oleh sistem untuk mengakui kesalahan sebagai suatu kebiasaan yang dibenarkan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun