Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Alam & Tekno

Kegiatan PKK-M UNTAG Surabaya Terkait Pengolahan Limbah sebagai Pupuk Organik di Desa Minggirsari Blitar

23 Juni 2022   13:42 Diperbarui: 23 Juni 2022   13:55 213 1
PKK-M (Program Kompetisi Kampus Merdeka) merupakan upaya untuk meningkatkan kualitas dan daya saing program studi dari Universitas 17 Agustus 1945 Surabaya dilansir pada web untag-sby.ac.id. Kepala BPA Untag Surabaya (Nanis, 2022) menyebutkan bahwa pada 2021 terdapat tiga prodi yang meraih hibah PKK-M, yaitu prodi Teknik Industri, Teknik Sipil dan Hukum. Tujuan dari adanya program ini adalah untuk menyelesaikan berbagai kondisi yang ada di masyarakat dalam segi sosial dan ekonomi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun