Pemerintah Indonesia terus mendorong upaya pengembangan ekosistem kendaraan listrik seperti sepeda motor listrik. Akan tetapi, pada kenyataannya jumlah pengguna sepeda motor listrik masih jauh dari target 11 juta unit pada tahun 2025. Mengapa hal tersebut terjadi? Apakah ada yang salah dengan program pemerintah terkait kendaraan listrik? Atau kepercayaan masyarakat terhadap teknologi baru masih rendah?
KEMBALI KE ARTIKEL