Mohon tunggu...
KOMENTAR
Ilmu Sosbud

Pelestarian Dongeng Rakyat sebagai Upaya Memperkuat Identitas Lokal

26 November 2024   10:08 Diperbarui: 26 November 2024   11:07 91 1
Dongeng rakyat, sebagai warisan budaya lisan, telah menjadi bagian tak terpisahkan dari kehidupan masyarakat Bandung sejak dahulu kala. Cerita-cerita yang turun-temurun ini tidak hanya sekadar hiburan, melainkan juga mengandung nilai-nilai luhur, ajaran moral, dan kearifan lokal yang menjadi pondasi identitas masyarakat Bandung. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun