Para guru honorer tersebut adalah telah mengabdi lebih dari 15 tahun dengan honor yang sangat kecil. Ada yang mendapatkan honor 50 ribu per bulan, sedangkan beban kerja mereka sama dengan guru PNS, bahkan ada yang kerjanya lebih rajin dari PNS. Untuk menyambung hidup, para guru honorer tersebut mencari penghasilan seperti memberikan les, berdagang, menjadi tukang ojek, dan sebagainya, karena mereka pun memiliki keluarga yang harus dinafkahi.
KEMBALI KE ARTIKEL