Kepala Sekolah memiliki peranan penting dalam meningkatkan kualitas sekolah yang dipimpinnya. Berbagai teori manajemen dan kepemimpinan telah banyak membahas pentingnya peran kepemimpinan. Seorang pemimpin harus dapat menjadi seorang administrator, manager, organisator, dinamisator, motivator, dan inspirator bagi staf yang dipimpinnya.
KEMBALI KE ARTIKEL