Indonesia darurat literasi. Kalimat tersebut tampaknya tidak terlalu berlebihan jika melihat kondisi rendahnya minat baca masyarakat Indonesia saat ini. Aktivitas membaca belum mendapat tempat dalam hati masyarakat Indonesia. Masyarakat Indonesia masih terbiasa dengan budaya lisan alias mengobrol. Ketika nongkrong di warung kopi, mall, di tempat kerja, atau ketika istirahat di rumah pun, mengobrol menjadi hal yang mengasyikkan.
KEMBALI KE ARTIKEL