Indonesia Master 2014 menjadi salah satu yang terbaik bagi Indonesia. Dari 5 nomor yang dipertangkan, Indonesia mampu meraih 4 gelar dan berhasil menciptakan 4 All Indonesian Final di hari terakhir, Indonesia hanya kehilangan 1 gelar di nomor Tunggal Putra. Saat itu, Indonesia gagal menyapu bersih gelar Indonesia Master setelah Firman Abdul Khaliq yang berhasil menembus partai puncak, harus mengakui keunggulan H S Pranoy (India) 2 set langsung 21-11 22-20. Dengan demikian, di Indonesia Master 2014, Indonesia berhasil meraih 4 Medali Emas dan 5 Medali Perak.
KEMBALI KE ARTIKEL