Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby Pilihan

Novel-novel Charles Dickens Merupakan Karya Sepanjang Masa

26 November 2018   17:27 Diperbarui: 26 November 2018   17:40 832 8
Salah satu film natal yang sangat terkenal dan masih sering diputar ulang di stasiun TV adalah Christmas Carol. Film Christmas Carol ini merupakan adaptasi dari novel dengan judul yang sama Christmas Carol, karangan Charles Dickens. Charles Dickens adalah seorang penulis fenomenal dari Inggris dari masa pemerintahan zaman Victoria. Charles Dickens (lahir di Landport, Portsmouth, Hampshire, Inggris, 7 Februari 1812 --meninggal di Tempat Bukit Gad, Higham, Kent, Inggris, 9 Juni 1870 pada umur 58 tahun). Walaupun Charles Dickens sudah lama meninggal tapi karyanya abadi sepanjang masa dan tetap bisa dinikmati sampai dengan sekarang.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun