Mohon tunggu...
KOMENTAR
Humaniora Pilihan

Toilet Duduk atau Toilet Jongkok?

2 Januari 2021   09:41 Diperbarui: 2 Januari 2021   11:01 665 12
Di suatu hari, aku dan keluarga pergi ke kota karena akan menghadiri acara wisuda adekku dan harus menginap di hotel. Kebetulan itu pertama kalinya aku nginap di hotel. Baru pertama kali pula mandi pakai pancuran gitu, apa sih itu namanya? Shower ya? Itu lah itu. Baru pertama kali juga pakai toilet duduk.

Singkat cerita, aku lagi buang air besar. Kalau kulihat-lihat di teve, aku sudah tahu toilet duduk ini diduduki (ya iyalah, namanya juga toilet duduk), bukan dijongkoki seperti toilet rumah kami di kampung. Tapi aku belum tahu nih cara nyiramnya gimana. Kan ada selang tuh, ya udah kusiram pakai selang itu, tapi nggak tenggelam itu kotoran. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun