Memaknai tema hari jum'at nyucikeun diri pada Program Tujuh Poe Atikan Pendidikan Karakter Dinas Pendidikan Kabupaten Purwakarta bukan hanya meminta peserta didik untuk berkumpul di masjid lalu sholat berjama'ah namun nyucikeun diri mempunyai arti yang luas, mereka semua belajar mengasah kesucian hati, jiwa dan pikiran agar tetap terjaga dan selalu dekat dengan Tuhan yang Maha Esa (nyucikeun diri). Pembelajaran ini dimulai dengan salat dhuha bersama yang dilanjutkan pembacaan Alquran bagi pelajar muslim. Bagi yang non muslim, menyesuaikan dengan agama masing-masing.Â
KEMBALI KE ARTIKEL