Perkembangan dunia esport atau olahraga game berkembang pesat dengan arus teknologi yang berlangsung di dunia, Dengan perkembangan dunia E-sports yang pesat ini membuat Onic E-sports melakukan berbagai macam strategi seperti menggunakan Brand Ambassador untuk meningkatkan popularitasnya dan untuk menarik minat para konsumen untuk membeli produk yang mereka pasarkan melalui media sosial Instagram Onic Supply Id. dapat mencari orang yang sesuai dengan merek yang akan mewakili produknya (Iglesias, 2019). Dalam dunia esport khususnya mobile legends banyak tim besar yang terlibat didalam nya seperti yang akan dibahas kali ini yaitu onic esport. Onic esport berdiri pada tanggal 26 juli 2018 di Jakarta, onic esport merupakan 3 tim besar yang berdiri di mobile legends, berbeda dengan evos dan rrq justru onic menjadi penengah dari rivalitas mereka tetapi onic tidak dibawah mereka sama sekali.
KEMBALI KE ARTIKEL