Jika melihat dari jauh, betapa nyamannya jadi anggota DPR (dan juga DPRD dan DPRD tingkat 2) harusnya banyak orangtua mengajar anaknya bercita-cita menjadi anggota DPR. Namun  ketika saya tanya ke siswa level PAUD, TK, SD, SMP, SMA bahkan mahasiswa, kok belum pernah ada yang lantang bercita-cita menjadi anggota DPR.
KEMBALI KE ARTIKEL