Dipagi yang dingin,subuh lebih tepatnya.waktu dijam dinding masih menunjukan pukul 4 pagi.saya sudah terbangun dari tempat tidur saya.iya hari ini adalah hari dimana saya dan teman-teman untuk melaksanakan kuliah umum di Bontang.tentunya saya tidak mau terlambat dan kemudian ditinggal oleh bis yang akan saya tumpangi nanti.kami semua sudah berjanji untuk berkumpul dikampus pukul setengah 5.tapi apa mau dikata,namanya juga mahasiswa,jamnya terbuat dari karet semua.subuh itu kota kami sedang dilanda hujan,mau tidak mau air pada saat itu lagi dingin-dinginnya.saya pun bergegas untuk mandi.pukul setengah 5 saya sudah siap untuk berangkat,tidak lupa obat mabuk 1 renteng,ya saya orangnya memang pemabuk,naik angkot aja mabuk apalagi naik bis,bisa-bisa isi dalam perut keluar semua hhe.
KEMBALI KE ARTIKEL