Pemikiran Ki Hajar Dewantara pada filosofis Pratap Triloka dengan kalimat yang tidak asing ditelinga kita , yakni : Ing ngarso Sung Tulodho, Ing Madya Mangun Karsa dan Tut Wuri Handayani, menjadi acuan seorang pendidik sebagai pemimpin pembelajaran mampu memberikan suri tauladan kepada anak didiknya yang pastinya seorang pendidik akan dihadapkan pada masalah saat pembelajaran maupun di sekolah untuk mampu memiliki pengambilan keputusan yang akan membawa dampak positif bagi anak didiknya sesuai tuntunan pratap triloka yang diajarkan tokoh Pendidikan Indonesia kita.
KEMBALI KE ARTIKEL