Mohon tunggu...
KOMENTAR
Healthy

Waspada Angin Duduk, Kenali Gejalanya Sekarang

9 Agustus 2024   10:08 Diperbarui: 9 Agustus 2024   10:58 30 0
Angina Pectoris atau lekat di telinga masyarakat dengan sebutan angin duduk merupakan kondisi yang terjadi terganggunya aliran darah yang membawa oksigen ke otot jantung. Sering disebabkan oleh penyumbatan pada pembuluh darah jantung yang di pengaruhi oleh beberapa faktor, salah satunya karena lemak yang menimbun atau kolesterol yang berlebih di dalam tubuh.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun