SINGARAJA - Workshop Sastra Bali Modern hari pertama, dilaksanakan pada Jumat, 4 Juni 2021. Workshop ini dimulai pada pukul 09.00 WITA. Berbagai perusahaan dan platform mensupport adanya acara ini dengan cara meramaikan dan berpartisipasi di acara ini melalui jaringan online.
KEMBALI KE ARTIKEL