Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Pelatihan Budaya dan Bahasa Jepang melalui Pembuatan Poster Untuk Meningkatkan Potensi Tenaga Kerja dan Studi Lanjut bagi Siswa SMA Negeri 9 PADANG

22 Oktober 2024   00:41 Diperbarui: 22 Oktober 2024   01:00 66 0

Jepang merupakan salah satu negara dokumen pribadiyang dijadikan tujuan untuk melanjutkan studi di Asia. Negara Jepang termasuk negara yang memiliki teknologi yang canggih dan tidak meninggalkan tradisi dan budaya nenek moyang. Hal ini merupakan salah satu daya tarik yang dimiliki negara Jepang di mata dunia. Dampak dari daya tarik tersebut adalah tingginya peminat bahasa Jepang di Indonesia, termasuk Sumatera Barat. Terlebih lagi tidak sedikit perusahan Jepang yang ada di Indonesia sehingga lowongan pekerjaan yang membutuhkan orang dengan keterampilan bahasa Jepang banyak diperlukan. Selain itu kebutuhan tenaga kerja Indonesia di Jepang juga tinggi seperti ilmu keperawatan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun