Mohon tunggu...
KOMENTAR
Trip Pilihan

Menjelajahi Rumah Banjar di Teluk Selong: Warisan Sejarah yang Sarat Filosofi dan Arsitektur Unik

13 Oktober 2024   09:45 Diperbarui: 13 Oktober 2024   09:47 65 3
Jika kalian ingin merasakan napas sejarah dan budaya Banjar yang masih hidup hingga hari ini, berkunjunglah ke Desa Teluk Selong Ulu, sekitar 4 km dari kota Martapura, Kalimantan Selatan. Di sana, berdiri megah Rumah Banjar Bubungan Tinggi, sebuah rumah adat yang tidak hanya menjadi simbol arsitektur tradisional Banjar, tetapi juga menuturkan kisah panjang tentang kejayaan masa lalu dan kekuatan masyarakat Banjar dalam menjaga warisan budaya.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun