Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hukum

Laut Adalah Kedaulatan Kita

29 Mei 2024   21:42 Diperbarui: 29 Mei 2024   21:58 148 0
            Laut adalah masa depan. Laut adalah serpihan mutiara surga yang jatuh kebumi. Laut bukan tong sampah yang dijadikan tempat tumpukan kotoran manusia. Bagi Indonesia laut tidak hanya seperti yang tersampaikan diawal pembuka kata, lebih spesifik lagi bahwa laut adalah kedaulatan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun