Mohon tunggu...
KOMENTAR
Puisi Pilihan

Sepenuh Patut Wibawa Mengeja Diri yang Lamun

11 Januari 2018   14:15 Diperbarui: 11 Januari 2018   14:31 298 0
Karena kita pernah datang kesana sebelumnya
ini tentu peranan yang cukup signifikan
lagu-lagu merindu sepenuh arti
nalar tertatih mengiring luka sendu
kesenangan menaburkan lagu-lagu Banjar
kilau harapan berduaan seepanjang langit

Menampak aturan segala wibawa mencerna
ada Bendungan Pitap di Bihara Hilir
Benteng Tundakan di Tundakan Awayan
Canting Langit di Desa Nungka
RTH Batu Mandi dan Sirkuit Griya Mampari
Air Terjun Batingkat di Desa Uren
banyak tempat menarik lain di Balangan

Sepenuh patut wibawa mengeja diri yang lamun
karena kita adalah sama menyerta pelangi
dekap aturan mementang rekah mewangi
apa sesungguhnya yang kau cari disana
dalam daya kesenian yang matang
Maju Kena Mundur Kena di Trans 7

Kau mesti maarit berhari-hari
menimang senang sepanjang itu berulang pantang
canda mengurai dimanja lagu syahdu mendayu
gelepar sendu menikam arti yang tentu
jangan sampai terjadi seperti itu nantinya
mengemuka tentu lerai gerus merintih karunia

Kandangan, 2 Januari 2018

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun