Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Kekuasaan Presiden Dibatasi Konstitusi

30 Agustus 2017   19:07 Diperbarui: 30 Agustus 2017   19:59 9476 0
Mengutip pernyataan dari Charles-Louis de Secondant atau Montesquieu (1689-1755), menyatakan bahwa kekuasaan itu membawa sifat tamak. Setiap yang berkuasa mempunyai kecenderungan untuk senantiasa berusaha memperbesar kekuasaannya. (John Pieris, 2007). Bahkan ada yang lebih tegas menyatakan bahwa kekuasaan itu akan senantiasa mendorong kepada penyelewengan. Semakin besar dan semakin mutlak kekuasaan yang dimiliki, maka makin pasti tingkat penyelewengannya. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun