Pandeglang, Humas RTP - Menteri Koordinator Bidang Hukum, Ham, Imigrasi dan Pemasyarakatan, Yusril Ihza Mahendra, memimpin apel bersama awal tahun 2025 yang mengangkat tema "Kerja Bersama, Indonesia Emas 2045", Senin (6/1/2025). Apel ini diikuti oleh seluruh jajaran Kementerian Koordinator Bidang Hukum, Ham, Imigrasi dan Pemasyarakatan, Kementerian Hukum, Kementerian Ham, dan Kementerian Imigrasi dan Pemasyarakatan.
KEMBALI KE ARTIKEL