Masamba -- Dalam rangka memperingati Hari Bela Negara, Rutan Masamba menggelar upacara bendera yang penuh khidmat di Lapangan Rutan pada pagi hari ini. Upacara tersebut diikuti oleh seluruh petugas dan narapidana yang ada di Rutan Masamba. Kamis (19/12/ 2024)
KEMBALI KE ARTIKEL