Boyolali, 7 Mei 2024 - Rise Shine Ministry, sebuah organisasi keagamaan Kristen, hari ini mengadakan kegiatan kerohanian bagi para Warga Binaan Pemasyarakatan (WBP) Nasrani di Rutan Kelas IIB Boyolali. Kegiatan ini dihadiri oleh sekitar 20 WBP dan dipimpin oleh penyuluh kerohanian dari Rise Shine Ministry.
KEMBALI KE ARTIKEL