Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Pemenuhan Hak WBP Rutan Bangil, PKBM Candradimuka Rutinkan Giat Belajar Mengajar

4 Mei 2024   09:03 Diperbarui: 4 Mei 2024   09:04 121 0
PASURUAN -- Sabtu (04/05/2024) Rutan Kelas IIB Bangil Kanwil Kemenkumham Jatim telah memulai langkah inovatif dengan menerapkan kegiatan belajar mengajar bersama PKBM Candradimuka di aula pada siang hari. Langkah ini diambil sebagai bagian dari upaya untuk memberikan kesempatan belajar kepada narapidana agar mereka dapat meningkatkan keterampilan dan pengetahuan mereka selama masa tahanan. Keberlangsungan kegiatan belajar mengajar di Rutan Bangil ini membawa angin segar, memberikan harapan bagi para narapidana untuk mengubah arah hidup mereka melalui Pendidikan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun