Mohon tunggu...
KOMENTAR
Halo Lokal

Rupbasan Cilacap Lakukan Pemasangan Banner Sambut Bulan Suci Ramadan

10 Maret 2024   10:30 Diperbarui: 10 Maret 2024   10:46 138 1
CILACAP -- Jelang bulan suci Ramadan 1445 H Rupbasan Kelas II Cilacap mulai mempersiapkan beberapa kegiatan. Salah satu hal yang dipersiapkan adalah pemasangan banner menyambut bulan Ramadan. Minggu (10/03), Pengelola benda sitaan dan barang rampasan Rupbasan Cilacap, Salimin dibantu satu orang Pegawai Pemerintah Non Pegawai Negeri (PPNPN), nampak tengah memasang banner Ramadan.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun