Mohon tunggu...
KOMENTAR
Pendidikan

Program LIterasi MTsN 9 Bantul Ajak Siswa Tulis Cerita Fantasi

19 Desember 2024   08:20 Diperbarui: 18 Desember 2024   13:56 10 0
Bantul (MTsN 9 Bantul)---Dalam rangka mengasah kemampuan menulis dan kreativitas siswa, MTsN 9 Bantul mengadakan kegiatan Menulis Cerita Fantasi yang diikuti oleh seluruh siswa yang tergabung Gerakan Literasi Masemba (Gelimas) Muda. Kegiatan ini berlangsung pada Senin (16/12/2024), bertempat di Perpustakaan Literarium Library.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun