Bantul (MAN 2 Bantul) -- Kreativitas siswa MAN 2 Bantul turut memberikan warna tersendiri dalam rangkaian kegiatan Penilaian Kinerja Kepala Madrasah (PKKM) yang berlangsung pada Selasa (3/12/2024). Dalam kesempatan tersebut, berbagai produk hasil karya siswa dipamerkan sebagai bukti nyata keberhasilan kepala madrasah dalam membimbing dan memfasilitasi pengembangan potensi siswa.Â
KEMBALI KE ARTIKEL