Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Jalin Silaturahmi dan Sinergitas, Kalapas Ambon kunjungi Ombudsman Profinsi Maluku.

22 Januari 2025   14:23 Diperbarui: 22 Januari 2025   14:23 48 0
Ambon, INFO_PAS- Kalapas Ambon bersama sejumlah Kepala UPT di lingkup Kanwil Ditjenpas Maluku melakukan silaturahmi dengan Kepala Perwakilan Ombudsman Provinsi Maluku, Rabu (22/01). Kunjungan tersebut dalam rangka silaturahmi serta mempererat sinergitas dan kolaborasi bersama Ombudsman Perwakilan Maluku terkait Pengawasan Pelayanan Publik di Jajaran Kanwil Ditjenpas Maluku.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun