Mohon tunggu...
KOMENTAR
Kebijakan

Lapas Narkotika Gunung Sindur Tutup Pelatihan Budidaya Gurame

6 November 2023   21:16 Diperbarui: 6 November 2023   21:19 134 0
Lapas Narkotika Gunung Sindur Tutup Pelatihan Komoditas Teknik Pembenihan dan Pembesaran Ikan Gurame

BOGOR -- Lapas Narkotika Kelas IIA Gunung Sindur telah melaksanakan Kegiatan Penutupan Pelatihan Kemandirian Komoditas Teknik Pembenihan dan Pembesaran Ikan Gurame Bekerja sama Dengan Mitra CV. Dejeefish, bertempat di Gedung Bimbingan Kerja, Senin (06/11).

Pelatihan kemandirian Komoditas Teknik Pembenihan dan Pembesaran ikan gurame ditutup secara resmioleh Kasi. Giatja Lapas Narkotika Kelas IIA Gunung Sindur.

Pelepasan tanda peserta dan pemberian sertifikat pelatihan secara simbolis oleh Kasi. Giatja dan direktur CV. dejeefish kepada perwakilan peserta pelatihan budidaya ikan gurame.

Kegiatan dihadiri oleh Kasi. Giatja, Ka. Subsie Sarana Kerja, Direktur CV. Dejeefish, 2 Instruktur Dari Dejefish, Staf Seksi Kegiatan Kerja, dan 40 WBP Lapas Narkotika Kelas IIA Gunung Sindur

Melalui Kegiatan Pelatihan ini diharapkan WBP Lapas Narkotika Gunung sindur memiliki bekal saat kembali kemasyarakat.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun