Rita memberikan instruksi kepada pejabat struktural agar memberikan update database sesuai dengan indikator yang dibutuhkan dalam Rapat Monitoring dan Evaluasi Kinerja atas Pelaksanaan Perjanjian Kinerja Tahun 2024.
Selain itu, Rita juga meminta pejabat struktural untuk melaporkan keadaan terkini dan progress sesuai dengan tugas dan fungsi, "saya berharap Pejabat Struktural dapat menyiapkan data dukung untuk pelaksanaan monev kinerja selama setahun terakhir, mulai dari capaian anggaran hingga program Griya Abhipraya yang sudah terlaksana dengan baik," harap Rita.
Kontributor:BapaSTAR/pan