14 Desember 2013 13:10Diperbarui: 4 April 2017 18:2843342
BUDAYA Jawa dalam memilih jodoh berpegang pada tiga hal yang secara tradisionil perlu dipertimbangkan yakni bibit, bobot dan bebet. Bibit artinya harafiahnya adalah benih, bobot arti harafiahnya adalah ukuran berat dan bebet arti harafiahnya adalah kain penutup tubuh. Namun dalam masalah pemilihan pasangan hidup tidak segampang memilih perabotan rumah-tangga. Memilih jodoh adalah masalah pelik dan harus ditanggung putusan pilihan tersebut seumur hidup. Bahkan banyak orang menganggap bahwa masalah pemilihan jodoh ini kayak judi. Jadi ada faktor keberuntungan yang memainkan peranan.
Jixie mencari berita yang dekat dengan preferensi dan pilihan Anda. Kumpulan berita tersebut disajikan sebagai berita pilihan yang lebih sesuai dengan minat Anda.