Mohon tunggu...
KOMENTAR
Politik

Kampanye Pemilu untuk Proses Kaderisasi

26 Maret 2014   14:12 Diperbarui: 24 Juni 2015   00:27 181 1
Masa kampanye sebenarnya waktu amat baik bagi partai politik untuk mendidik masyarakat agar punya kesadaran politik yang santun. Dengan demikian dana kampanye yang menghabiskan milyaran rupiah itu tidak terbuang percuma hanya untuk memenangkan suara dan kursi legislatif.

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun