Pastinya, kita semua tahu bahwa sebagian besar makhluk hidup di dunia ini memiliki tulang sebagai rangka yang menyusun tubuhnya. Memang, ada beberapa makhluk hidup yang tidak memiliki tulang rangka penyusun, seperti contohnya cacing, gurita, siput, segala macam tumbuhan, dan lain - lain. Biasanya, makhluk hidup yang memiliki rangka lebih kuat dibanding yang tidak ber rangka. Seperti halnya makhluk lain, kita sebagai manusia juga mengalami evolusi. Baik evolusi organ tubuh, otak, ataupun rangka.Â
KEMBALI KE ARTIKEL