Bank Indonesia (BI) memperkenalkan QRIS, BI Fast, dan GPN sebagai bentuk kedaulatan nasional di sistem pembayaran. BI bermaksud menyatukan beragam sistem operasi dalam transaksi pembayaran bank sehingga terhubung dalam satu sistem saja. Kehadiran sistem ini mendukung efektivitas transmisi kebijakan moneter, efisiensi intermediasi, dan resiliensi sistem keuangan.
KEMBALI KE ARTIKEL