Mohon tunggu...
KOMENTAR
Hobby Pilihan

Wahai Penulis, Kapan Terakhir Anda Berkeringat?

18 Mei 2021   06:12 Diperbarui: 18 Mei 2021   06:15 222 18
Seorang lelaki masih asyik di depan gawai. Berbagai ide bermunculan dan memaksa dituliskan. Tangannya sedari pagi tidak berhenti menekan tombol pada papan ketik. Ia memang sedang gemar menulis. Segala pandangan yang menurutnya bermanfaat, dituliskannya untuk kemajuan dunia literasi. 

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun