Mohon tunggu...
KOMENTAR
Bola

Eduard Tjong Nahkoda Baru Skuad Para Juara

16 Juli 2016   09:43 Diperbarui: 16 Juli 2016   09:49 95 1
Teka-teki silang, siapa pelatih usia dibawah 19 tahun selanjutnya berhasil terpecahkan. Eduard Tjong, iya nama ini resmi muncul sebagai pelatih usia dibawah 19, setelah pada Jumat kemarin anggota EXCO PSSI melakukan rapat digedung daerah Kuningan, Jakarta. dalam rapat tersebut, Edu, sapaan akrab Eduard Tjong, tuurut diundang guna memaparkan visi dan misi mengenai apa saja program yang akan dipakai dan diterapkan untuk skuat para Garuda Muda

KEMBALI KE ARTIKEL


LAPORKAN KONTEN
Alasan
Laporkan Konten
Laporkan Akun